Judul: Berbagi Info Seputar Cara Memperbaiki Bootloop Xiaomi Redmi 1S Full Update Terbaru
link: Cara Memperbaiki Bootloop Xiaomi Redmi 1S
Artikel Terbaru Cara Memperbaiki Bootloop Xiaomi Redmi 1S Update Terlengkap 2017
Pada kesempatan ini saya akan memberikan solusi untuk memprbaiki bootloop pada hh Xiaomi Redmi 1s. Tutorial yang saya berikan adalah dari pengalaman saya sendiri, awalnya saya instal Xposed apk alhasil malah bootloop. Pada kasus ini saya akan memberikan tutorial mudah untuk kamu yang sedang kebingungan mencari solusinya. Saya jamin 100% berhasil, asalkan kamu mengikuti langkahnya dengan benar.
Langsung saja gan, berikut tutorialnya :
Bahan :
- File 1
- File 2
- ROM (Global MIUI Stable Version) JHCMIBF37.0(4.3)
Langkah Pertama
- Copot SDcard dari hh kamu, masukan ke PC
- Rom yang anda download tadi pindah ke SDcard (Rom yang saya gunakan adalah Official rom stable)
- Masukan SDcard kembali ke hh kamu
Langkah Kedua
- Siapkan PC yg telah terinstal driver Xiaomi Redmi 1s
- Ekstrak File 1 (miui_H2AGlobal_JHCMIBF37.0_2d28300ab2_4.3.zip)
- Ekstrak File 2 (adb-fastboot for windows.zip), hasil ekstrakan file 2 taruh ke folder baru gan supaya mudah, misal folder X
- Kamu ambil recovery.img dari ekstrakan File 1, masukan ke folder X
- Masuk ke fastboot mode di Xiomi Redmi 1s dengan Vol Down + Power, tancapkan ke PC kamu
- Masuk ke folder X, klik start.cmd, setelah cmd nongol, ketik perintah "fastboot flash recovery recovery.img" tanpa tanda petik, enter
- Setelah done, ketik perintah "fastboot reboot" trus enter JANGAN LUPA PAS ENTER ini, kamu juga mencet tombol Vol UP (maksudnya biar langsung masuk ke TWRP)
- Kemudian di TWRP, klik Install, masuk ke /external_sd, klik Rom nya, silang Zip file signature verification, flash dengan cara tombol swipe to Confirm Flash tekan dan geser ke kanan
- Setelah flash selesai, klik Reboot, klik System
- Terakhir ucapkan Alhamdulillah ^__^
Demikian tutorial yang dapat saya berikan, semoga membantu.
Itulah sedikit Artikel Cara Memperbaiki Bootloop Xiaomi Redmi 1S terbaru dari kami
Semoga artikel Cara Memperbaiki Bootloop Xiaomi Redmi 1S yang saya posting kali ini, bisa memberi informasi untuk anda semua yang menyukai Blog Semprol. jangan lupa baca juga artikel-artikel lain dari kami.
Terima kasih Anda baru saja membaca Artikel Tentang Cara Memperbaiki Bootloop Xiaomi Redmi 1S